Regional

Kabupaten Jayawijaya Siap Jadi Tuan Rumah Peresmian 3 DOB di Papua

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jayawijaya siap menjadi tuan rumah peresmian 3 Daerah Otonomi Baru (DOB) di Papua. Hal ini berdasarkan hasil peninjauan yang dilakukan Tim Kelompok Kerja (Pokja) III Satuan Tugas (Satgas) Pengawalan DOB Provinsi Papua Pegunungan pada Kamis (6/10/2022). Adapun peninjauan ini dipimpin oleh Direktur Fasilitasi Dana Perimbangan dan Pinjaman Daerah (FDPPD) Direktorat Jenderal (Ditjen) […]